Wisata

Paket Wisata Pulau Seribu Terbaik di Indonesia

Sudah mau akhir pekan saja nih, ada rencana liburan kemana nih? Kalau belum ada rencana, mending liburan ke Pulau Seribu yuk, dengan memesan Paket Wisata Pulau Seribu yang bisa anda pesan di beberapa agen tour & travel yang banyak tersebar di Indonesia. Karena seperti yang anda ketahui bahwa Pulau Seribu ini memiliki banyak sekali spot wisatanya yang bisa anda kunjungi. Mulai dari gugusan pulau-pulaunya, hamparan pantainya yang indah dan masih banyak lagi yang lainnya. Anda pun bisa melakukan berbagai aktivitas yang menyenangkan seperti berenang, snorkeling, rafting, diving, atau hanya sekedar menikmati pemandangan indah di pinggiran pantainya saja. Dan jikalau anda sudah berniat untuk berwisata ke pulau seribu ini, anda bisa mengandalkan salah satu agen travel terbaik saat ini yang ada di Indonesia yakni Momotrip.

Sesuai dengan namanya, di Pulau Seribu terdapat banyak sekali terdapat pulau-pulau yang memiliki panorama yang indah dan juga terjaga keasriannya. Terlebih jika anda memilih Paket Wisata Pulau Seribu di Momotrip, ada banyak sekali destinasi wisata yang bisa anda kunjungi, dan berikut diantaranya :

  • Pulau Tidung, pulau ini merupakan sebuah pulau kependudukan yang kini disulap menjadi salah satu pulau wisata terbaik yang ada di Indonesia. Di pulau tidung sendiri terdapat dua jenis fasilitas penginapan yang bisa anda coba selagi berlibur disana, yaitu fasilitas cottage dan fasilitas home stay (villa). Dan tak lupa juga, anda bisa menikmati paket perjalanan dengan speed boat dari marina ancol dan kapal yang bertarif murah dari kali adem. Biaya yang murah ini tentunya bisa membuat para wisatawan menjadi semakin dimanjakan untuk bisa menikmati keindahan alam dari bagian pulau seribu ini.
  • Pulau Pramuka, pulau ini merupakan objek wisata favorit untuk konservasi alam dan wisata bahari di kepulauan seribu.  Disini terdapat penangkaran ikan hiu dan juga penangkaran penyu sisik yang bisa anda kunjungi dan lihat secara langsung. Jika para wisatawan ingin menguji adrenalin atau hanya sekedar penasaran saja melihat hiu-hiu yang dikenal buas di lautan luas ini, maka anda bisa langsung datang saja ke Pulau Pramuka.

Paket Wisata Pulau Seribu

Sudah tertarik untuk berlibur ke Pulau Seribu? Segera pesan Paket Wisata Pulau Seribu dari momotrip.co.id sekarang juga ya !

Comments Off on Paket Wisata Pulau Seribu Terbaik di Indonesia